Museum dan Pusat Kebudayaan Probolinggo

    Kota Probolinggo juga memiliki Museum dan Pusat Kebudayaan yang sedang dalam proses Pembangunan. Museum dan Pusat Kebudayaan ini bertempat di area Gedung Graha Bina Harja Jl. Suroyo. Tempat ini akan dimanfaatkan sebagai wadah dari para seniman di Kota Probolinggo ini, sekaligus meningkatkan kunjungan kepariwisataan tempat wisata budaya yang ada di Probolinggo.
    Museum ini berisikan sejarah Kota Probolinggo serta aset-asetnya. Di halaman depan, tampak ada Lokomotive kereta Tertua yang di datangkan dari PG Wonolangan. Lokomotive ini, telah ada sejak Zaman Belanda. Selain itu, ada pula pesawat udara (pesud) jenis Nomad P-830 buatan Australia yang dulunya digunakan oleh TNI Angkatan Laut sebagai kendaraan patroli maritim.
    Semoga, Museum dan Pusat Kebudayaan Probolinggo ini dapat menarik wisatawan, baik lokal maupun luar negeri.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment